5 Rekomendasi Tempat Nongkrong Keren di Bandung

Tempat Nongkrong Bandung, Pastinya kalau membahas tempat nongkrong seru dan keren di bandung terkadang membuat kita suka binggung menentukan mau kemana. Tidak cuman mencari makanan dan minuman apa saja yang enak tetapi pastinya kalian akan membutuhkan susana dengan pemandangan yang menarik, serta Instgramable.

Tempat Nongkrong Bandung, Pastinya kalau membahas tempat nongkrong seru dan keren di bandung terkadang membuat kita suka binggung menentukan mau kemana. Tidak cuman mencari makanan dan minuman apa saja yang enak tetapi pastinya kalian akan membutuhkan susana dengan pemandangan yang menarik, serta Instgramable.

Oleh karena itu, Disini koala akan membahas 5 Rekomendasi Tempat Nongkrong Keren di Bandung untuk kamu semua yang masih binggung mencari tempat nongkrong.

5. Foresta Coffee

Berada di kawasan Nara Park, Ciumbuleuit. Disini kamu akan di temani secangkir kopi hangat dengan susana rindang dan memili halaman rumput yang luas bila kamu turun ke arah bawah Foresta Coffee. Foresta Coffe cocok banget nih untuk kamu yang ingin nongkrong di bandung dengan susana yang cozy di tengah-tengah pepohonan dan tanaman yang rimbun layaknya sedang berada di tengah hutan.


4. Mana.Bandung

Rekomendasi Tempat Nongkrong Bandung kali ini berada di daerah cimenyan. Berkonsep seperti ada seperti di Korea, kamu bisa nobar bareng bersama pasangan mu di dalam tenda kecil yanag ada di Mana.Bandung. Koala menyarankan kamu untuk datang sore di tempat nongkrong ini karena pemandangannya akan lebih bagus lagi.

3. Sun Date Moon Cafe

Kamu mencari rekomendasi Tempat nongkrong di bandung yang Instagramable banget? Kalau begitu Sun Date Moon bisa menjadi salah satu pilihan mengisi akhir pekan kalian semua. Memiliki desain interior yang unik menjadi salah satu daya tarik tersendiri untuk Cafe ini. Berkonsepkan “Beach Club Tropis” ala bali lengkap dengan lantai pasir dan warna-warna yang mencolok. Menu di Sundate Moon pun bertemakan Western, memiliki banyak pilihan Cocktail dan minuman lainnya. Jangan lewatkan juga Americal mix grillnya yang enak!

Baca Juga 7 Destinasi Liburan Tersembunyi di Indonesia yang Harus Dikunjungi

2. Ruang Lapang

Rekomendasi tempat nongkrong kali ini berada di Greenforest resort, cihideung. Tempat makan dan sekaligus tempat ngopi ini memberikan pengalaman mu seperti camping. dengan api unggun dan berbagai jajanannya menjadi salah satu daya tarik Ruang Lapang. Mengigat udara di kawasan ini sangat dingin, koala menyarankan kamu untuk menggunakan jaket atau pakaian yang tebal biar kamu tidak kedinginan, Kamu juga menghangatkan diri kalian di dekat api unggun yang sudah di sediakan.

1. De.u Coffee

Bertemakan bangunan gaya industrial menjadi salah satu daya tarik dari tempat ini. Koala sangat menyarankan kamu untuk memesan kopinya yang enak dan susana tempat yang cukup Cozy. Walaupun tempat nya tidak terlalu besar, De.u Coffee memiliki rooftop yang bisa kamu jadikan tempat nongkrong di bandung kamu. Rekomendasi Tempat Nongkrong Bandung kali ini berlokasi di dekat Unpad yang ada di dipati ukur.